DPC AMMNI Subang Baksos Pertajam Kontrol Sosial Buat Jurnalis

Bagikan berita:

Media Jabar.Net.Subang – Di saat pandemi sangat terasa oleh kita semua terutama dampak terhadap ekonomi, disaat seperti ini perlu nya kekompakan serta gotong royong peduli terhadap sesama, seperti yang di lakukan  Aliansi Media Massa Nasional Indonesia (AMMNI), DPC kabupaten subang, yang bekerja  sama dengan beberapa Media Online yang tergabung, diantaranya Media jabar Net, Swarabandung net , K- Lidik News Com. Serta puluhan media yang tergabung di Jurnalis peduli citarum Harum ( JPCH ).Rabu (  26-8-2020 ) lakukan Bakti sosial.

 

Dalam rangka memperingati  HUT RI 75, Ammni Dpc Subang membagikan  paket nasi kotak,dan masker. Dalam aksi baksos tersebut dimulai dari subang utara pamanukan, terus ke subang selatan hingga berahir di Subang kota .

Menurut ketua panitia Deden Nazmudin.SH. yang juga selaku ketua DPC AMMNI Subang mengatakan  “Alhamdulillah. kabupaten subang beserta para wartawan Media jabar net, swarabandung net dan jurnalis peduli citarum harum,( JPCH) peringatan  HUT RI akan di jadikan agenda rutin setiap tahun nya.” Ungkap Deden.

Selain kegiatan sosial Deden berharap para jurnalis bisa lebih mendekatkan diri dengan masyarakat, agar kepekaan kontrol sosial nya lebih tajam lagi,” Jelas nya.

(Tyn,lsn,pik,).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *